Sponsor

Selamat Datang di KODIM 0728/Wonogiri.

Senin, 06 Februari 2017

Panen Cabai



PANEN CABE BERSAMA GAPOKTAN DI JATISRONO

Jum'at (3/2/2017) telah dilĂ ksanakan pembekalan cara pemberantasan hama CANE yang menyerang tanaman Cabe.

Tanaman Cabe dilahan seluas 2 hektare, namun sebelum panen Cabe para kelompok tani diberikan penyuluhan dan tata cara pemberantasan penyakit tanaman cabe oleh Koordinatot PPL Kecamatan  Jatusroni Suparman, SP. 
 
Untuk lokasi tanaman Cabe yang telah siap dipanen milik Kelompok Tani "Rahayu" di Dusun Tepus Rt 2 Rw 4, Desa Ngrompak Kecamatan Jatisrono Kabupaten Wonogiri, dengan hasil panen Cabe kurang lebih 150 kg, di area seluas 0,5 hektar.

Dalam acara penen cabai di hadiri oleh, Joko Rianto dari bagian Holtikultura Dinas pertanian Kab. Wonogiri, Danramil 14/Jatisrono Kapten Inf Sunardi dan Camat Jatisrono  Yogik Tribiakto, Kordinator PPL Kec. Jatisrono Suparman, PPL  Kec. Jatisrono Mutiyono, Batituud Koramil 14/Jatisrono Pelda Bambang, hadir pula Kepala Desa  dan Kelompok tani 3 Desa (Ngrompak dan Desa Semen serta Desa Pule)  Kecamatan Jatisrono. (Pendim 0728/Wng).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar