Sponsor

Selamat Datang di KODIM 0728/Wonogiri.

Senin, 25 Juli 2016

Pengajian Akbar



PENGAJIAN AKBAR


Sabtu (23/7) bertempat di lapangan Mento Desa Wonoharjo Kec/Kab. Wonogiri telah dilaksanakan pengajian bersama keluarga besar Maiyah Cahyo Sumebar dari Sukoharjo dengan tema “Ngeleboni Segorone Pangapuro” bersama  Al Ustad Drs.H. Fauzi Arkan M. Ag dari Salatiga dan sebagai penaggungjawab  Sdr. Gimin Mustaqim (Ketua ikatan remaja masjid Wonoharjo).

Hadir dalam acara tersebut Muspika Kec. Wonogiri, Bang Toyib Ketua Maiyah Cahyo Sumebar dari Sukoharjo, tokoh agama, tokoh Masyarakat, dan tokoh pemuda Desa Wonoharjo.

inti Tauziah antara lain Dosa yang tidak diampuni oleh Allah SWT adalah zina begitu juga kita berzina kepada orang lain agama juga tidak akan terampuni, jangan terlalu cinta kepada dunia dengan cara berbagi kepada sesama maka hati kita akan tenang dan akan diberikan Rizki yang melimpah oleh Allah SWT, kita banyak dosa karena tidak mempunyai ilmu karena ilmu itu harta yang paling mahal, ilmu tidak usah terlalu banyak karena ilmu itu akan menghantarkan kita menjadi mulia, hidup di dunia jangan pernah sombong karena kesombongan akan mengapus kebaikan maka perbanyaklah dengan sodaqoh karena dengan sodaqoh harta kita akan menjadi barokah. (Pendim 0728/Wng)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar